Dalam rangka memperingati Hari Pangan Sedunia (HPS) ke-42, Komisi Ekologi Keuskupan Bogor mengadakan kegiatan Pameran Edukasi Mengelola Sisa Makanan pada hari Sabtu, 22 Oktober di Kuntum Farm Field, Tajur, Bogor dengan tema : “Mengelola Sisa Makanan dari Dapur untuk Pangan Sehat Berkelanjutan.”
Tag: BIR
Hari Minggu, 14 Januari 2018 pukul 11.30, ada keceriaan, nyanyian dan tawa anak-anak di saung samping kapel Santo Vincentius Gunung Putri setelah selesai Perayaan Ekaristi.