Apa itu Indonesian Youth Day (IYD)? Indonesian Youth Day adalah suatu pertemuan akbar anak muda atau Orang Muda Katolik untuk bersama-sama saling mengenal dan mendalami

Pertemuan SARASEHAN kali ini dilaksanakan pada hari Minggu, 16 April 2023. Pertemuan ini dihadiri oleh 19 pendamping BIA-BIR dari setiap lingkungan di paroki kita. Pertemuan ini merupakan pertemuan untuk para pendamping BIA-BIR sebagai forum untuk meningkatkan kualitas pengajaran dan juga sebagai wadah saran untuk perkembangan BIA-BIR ke depan..

Jumat, 14 April 2023, Taman Kanak-Kanak Seminari mengunjungi dua tempat yakni Sekolah GBI (Green Bhakti Insani) dan Taman Doa Bumi Maria Sareng Para Rasul, Ciluar. Adapun yang hadir dalam kunjungan terdiri dari sembilanbelas anak dan empat guru. Terdapat beberapa anak yang belum bisa hadir dalam acara. RD. Alexander Ardhiyoga dan Fr. Stanislaus Alexander Noning turut serta hadir dalam kegiatan tersebut. Taman seminari pergi menggunakan mobil elf. Perjalanan dimulai pada pukul delapan pagi.

“Aku telah bangkit dan tetap bersama engkau, ya Bapa. Tangan-Mu Kau Tumpangkan atas diri-Ku. Kebijaksanaan-Mu sangat menakjubkan.” Dikutip dari beberapa sumber, Perayaan Pesta Paskah Yahudi

“Kristus cahaya dunia. Syukur kepada Allah.” Vigili Paskah atau bisa disebut dengan Sabtu Suci atau Malam Paskah identik dengan pembaruan janji baptis, bacaan Kitab Suci

Jumat Agung ialah hari Jumat sebelum Paskah di mana umat Kristiani memperingati penyaliban Yesus dan kematian-Nya di Bukit Golgota atau dalam bahasa Ibrani disebut Bukit

Perayaan Tri Hari Suci terdiri dari Kamis Putih, Jumat Agung, dan Sabtu Suci atau biasa disebut malam paskah. Rangkaian tersebut diawali pada perayaan kamis putih

Sejak memasuki awal masa Prapaskah , kita telah mempersiapkan diri dengan usaha tobat dan karya amal. Untuk melaksanakan misteri Paskah Tuhan Yesus Kristus yaitu

Gereja adalah perwujudan Kerajaan Allah di dunia, begitupun dengan keluarga sebagai Gereja kecil diharapkan bisa mewujudkan Kerajaan Allah di dunia. la diibaratkan sebuah cermin yang

“Apa yang dimaksud dengan rekoleksi para rasul?” Rekoleksi para rasul merupakan pengalaman-pengalaman spiritual yang dialami selama masa pelayanan mereka di bumi. Dalam tugasnya sebagai rasul,